Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

BAB 1. Perkenalan Komputer

Gambar
  Definisi Komputer   Kata komputer berasal dari bahasa Yunani yakni Computare artinya adalah menghitung. Dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih, fungsi komputer dari tahun ke tahun selalu berkembang, tidak hanya sebagai alat untuk menghitung saja. Komputer sudah menjadi perlengkapan dan kebutuhan hidup karena kemajuan teknologi yang sangat pesat perkembangannya. Menurut Sanders, komputer adalah suatu elektronik yang dapat dipergunakan untuk melakukan manipulasi data dengan cepat dan tepat, komputer dibuat agar secara otomatis dapat menerima dan menyimpan data yang di input, memprosesnya, dan kemudian menghasilkan output berdasarkan instruksi-instruksi yang telah disimpan dalam memori. Menurut Davis, ia mengartikan bahwa komputer adalah sebuah tips khusus untuk alat menghitung yang memiliki sifat yang sesuai. Komputer dapat menginput, lalu memproses inputan, dan menyimpan data. Pada setiap perkembangan komputer, dapat dilihat dari bentuk, kegunaan, tampilan dan prose